Gagal mengunduh aplikasi di ponsel Android karena error “Insufficient Storage” sepertinya sering dialami oleh pengguna. Tak perlu kesal, begini cara mengatasi permasalahan ini.
Ponsel memiliki peranan besar dalam kehidupan. Saat ini hampir semua kegiatan dan aktivitas akan berhubungan dengan ponsel. Belum lagi, fungsi ponsel pun bukan saja untuk melakukan panggilan atau mengirim pesan. Mengambil foto dan video bahkan menyimpan dokumen akan menggunakan ponsel.
Untuk itu sama sekali tidak mengherankan bila memori ponsel pun akan sangat mudah penuh. Bila kapasitas penyimpanan penuh, ponsel pun tidak akan bisa lagi mengunduh aplikasi. Akibatnya akan muncul pesan error “Insufficient Storage” setiap kali pengguna hendak menginstal aplikasi baru.
Bila menilik dari penyebabnya, cara mengatasi eror ini sebenarnya cukup mudah. Pengguna hanya perlu menghapus aplikasi atau mengosongkan ruang penyimpanan. Sehingga nantinya bisa mengunduh dan menginstal aplikasi kembali.
Namun bagaimana bila misalnya, eror “Insufficient Storage” tidak bisa diatasi hanya dengan menghapus aplikasi atau mengosongkan ruang penyimpanan? Berikut ini ulasan mengenai permasalahan tidak bisa mengunduh aplikasi di hp Android ini.
Penyebab Error Penyimpanan Tidak Cukup di Android
Sesuai dengan pesan yang ditampilkan, error satu ini memang disebabkan karena masalah penyimpanan. Meskipun sebenarnya, permasalahan yang terjadi bukan hanya karena ruang atau kapasitas penyimpanan di ponsel yang sudah penuh.
Ada beberapa hal yang bisa menyebabkan terjadinya eror ketika hendak mengunduh aplikasi di ponsel Android. Berikut ini merupakan penyebab diantaranya.
1. Kapasitas Penyimpanan Penuh
Penyebab pertama dari eror ini adalah kapasitas dan ruang penyimpanan di ponsel yang sudah penuh. Banyaknya file yang tersimpan dan aplikasi di ponsel bisa menyebabkan ruang penyimpanan habis digunakan. Terlebih bila ponsel juga digunakan untuk merekam dan menyimpan file video. Maka kapasitas penyimpanan pun akan menjadi lebih cepat habis.
Ketika tidak ada lagi ruang penyimpanan, ponsel pun tidak akan bisa menginstal dan mengunduh aplikasi baru. Pasalnya setiap aplikasi yang diunduh akan memakan ruang penyimpanan. Mulai dari beberapa puluh MB saja hingga ratusan.
Beberapa aplikasi seperti game dan editing video bahkan bisa menggunakan kapasitas penyimpanan hingga beberapa Giga byte. Sehingga ruang penyimpanan pun akan dengan cepat terpenuhi.
2. Banyaknya Cache
Cache merupakan satu hal penting, namun mungkin cukup mengesalkan bagi pengguna. Setiap aplikasi, file, dan data di ponsel akan memiliki cache. Tanpa adanya cache, aplikasi tidak bisa berjalan maksimal dan data-data pun tidak akan bisa diakses.
Meski begitu, cache juga akan membuat ruang penyimpanan penuh. Banyaknya cache yang menumpuk dari aplikasi dan data membuat ponsel tidak bisa lagi menginstal aplikasi baru.
3. Kerusakan Sistem Ponsel
Sistem pada ponsel juga bisa menjadi penyebab mengapa pengguna gagal mengunduh sebuah aplikasi. Ada beberapa hal yang menyebabkan sistem pada ponsel menjadi rusak.
Penyebab pertama karena terdapat bug, malware, dan virus pada sistem. Hal ini akan menyebabkan kerja sistem terganggu. Pada akhirnya, ponsel akan gagal ketika hendak menginstal aplikasi baru.
Selanjutnya, sistem juga bisa rusak karena update sistem operasi yang kurang sempurna. Bila sebelumnya ponsel tiba-tiba gagal ketika mengupdate sistem operasi baru, maka bisa saja hal ini menyebabkan sistem menjadi rusak.
4. Google Play Store Error
Selain beberapa penyebab di atas, eror “Insufficient Storage” juga bisa disebbakan karena Google Play Store itu sendiri. Error pada Google Play Store pastinya membuat pengguna tidak bisa mengunduh dan menginstal aplikasi.
Ada cukup banyak hal yang menyebabkan error di Google Play Store. Mulai dari bug atau bahkan maintenance sistem dari Google.
Cara Mengatasi Error “Insufficient Storage” di Android
Setelah memahami masing-masing penyebab di atas, berikut ini merupakan langkah dan cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi eror “Insufficient Storage”.
1. Bersihkan Cache di Ponsel
Entah sudah berapa banyak masalah di ponsel Android yang bisa diatasi hanya dengan membersihkan cache. Walau begitu nyatanya, banyak pengguna Android yang tidak menyadari pentingnya secara rutin membersihkan cache.
Cache yang masuk ke dalam aplikasi seringnya tidak lagi dibutuhkan. Sehingga Anda bisa menghapusnya tanpa kehilangan data-data yang ada di aplikasi.
Untuk membersihkan cache, Anda bisa melakukan secara manual. Caranya dengan menghapus satu per satu cache yang ada di aplikasi.
Cara satu ini tentu saja merepotkan dan membutuhkan waktu yang cukup lama. Terlebih bila Anda memiliki cukup banyak aplikasi di ponsel Android.
Untuk itu Anda bisa menggunakan cara kedua yang lebih mudah. Gunakan aplikasi Cleaner yang ada di Play Store. Aplikasi cleaner akan menghapus cache dan juga data-data temporary yang tidak dibutuhkan di ponsel. Selain itu beberapa aplikasi cleaner juga bisa bekerja secara otomatis. Sehingga cache di ponsel akan rutin dibersihkan.
Setelah membersihkan cache, kembali coba untuk mengunduh dan menginstal aplikasi.
2. Kosongkan Ruang Penyimpanan
Saat ini sudah ada cukup banyak cara untuk memastikan ruang penyimpanan ponsel tidak penuh dengan file. Anda bisa berlangganan dengan cloud storage untuk menyimpan file-file penting dan berukuran besar seperti foto dan video. Anda juga bisa secara rutin melakukan backup file tersebut ke laptop atau penyimpanan eksternal.
Bila ruang penyimpanan ponsel sudah terlalu penuh hingga tidak bisa menginstal aplikais baru, maka tidak ada pilihan lain selain mengosongkannya. Pindahkan file-file penting di ponsel terlebih dulu. Kemudian hapus semua file tersebut. Pastikan ruang penyimpanan sudah benar-benar bersih dan kosong dari data dan file.
Setelah itu, kembali coba untuk menginstal aplikasi. Bila berhasil, maka error “Insufficient Storage” benar-benar disebabkan karena kapasitas ruang penyimpanan yang sudah terlalu penuh.
3. Update Sistem Operasi
Secara rutin melakukan update sistem operasi akan menyelamatkan Anda dari banyak masalah pada ponsel. Salah satunya masalah dimana Anda tidak bisa menginstal aplikasi baru.
Jika sudah mencoba dua cara di atas, dan tetap muncul pesan “Insufficient Storage” ketika hendak mengunduh aplikais baru, waktunya Anda mencoba untuk mengupdate sistem operasi.
Periksa terlebih dulu apakah ada pembaharuan baru untuk sistem operasi yang Anda lewatkan. Kemudian lakukan update.
Selama proses update berjalan, pastikan koneksi internet berjalan dengan lancar. Pastikan juga ponsel tidak kehabisan daya ketika sedang melakukan update.
Tunggu hingga proses update selesai dan jangan mencoba untuk menghentikan update yang sedang berjalan.
Setelah melakukan restart pada ponsel, coba kembali untuk menginstal aplikasi. Jika masalah terjadi karena kerusakan sistem, maka seharusnya langkah ini akan mengatasi permasalahan tersebut.
4. Factory Reset
Namun bila semua cara di atas belum berhasil, tidak ada pilihan lain selain melakukan factory reset. Sebelum melakukan factory reset pastikan sudah membackup semua data di ponsel.
Factory reset akan mengembalikan ponsel ke pengaturan pabrik. Cara ini bisa dilakukan bila error “Insufficient Storage” disebabkan karena virus maupun malware yang mungkin ada di ponsel.
Semoga cara di atas membantu mengatasi permasalahan ponsel Android Anda!
Rekomendasi:
- Solusi Error "Cannot install the game on an external drive" Apakah pernah mengalami masalah dengan cannot install external drive? Di dalam masalah yang satu ini memang sering sekali terjadi ata banyak dialami oleh kalangan masyarakat. Hardisk external merupakan salah satu…
- Error "Insufficient disk space" meskipun masih ada ruang… Insufficient disk space menjadi masalah yang cukup mengganggu. Terlebih bila pengguna memastikan masih memiliki ruang penyimpanan yang cukup. Namun pesan eror tidak adanya ruang penyimpanan di disk terus muncul. Tidak…
- Cara Mengatasi Error "Unable to write to disk" saat mencoba… Ketika mencoba menginstal game, sering kali pengguna menghadapi masalah yang mengganggu seperti "Unable to write to disk". Kesalahan ini muncul ketika sistem tidak dapat menulis data yang diperlukan ke disk…
- 7 Solusi Masalah Penyimpanan Penuh di Xiaomi Siapa yang tidak kesal dengan masalah satu ini. Masalah penyimpanan penuh Xiaomi memang menjadi salah satu permasalahan paling mengesalkan bagi pengguna. Masalah penyimpanan masih menjadi kendala terbesar bagi pengguna maupun…
- Tips Cara Cek Nomor Smartfren dengan Mudah dan Cepat palingit.com - Cara cek nomor smartfren - Cek nomor di HP adalah salah satu hal yang penting dilakukan oleh pengguna seluler. Saat membeli kartu SIM baru, Anda akan diberikan nomor…
- Apa Penyebab dan Solusi TikTok Tidak Bisa Di Install? TikTok bukan hanya sekedar media sosial hiburan saja, tapi juga sumber cuan bagi banyak orang. Ada banyak cara mendapatkan uang dari TikTok. Jadi, ketika TikTok tidak bisa di install maka…
- Pentingnya Pembaruan Perangkat Lunak Android? Simak… Palingit.com - Seberapa pentingnya pembaruan perangkat lunak android? Ini merupakan update yang harus dilaksanakan secara berkala. Hal ini bertujuan untuk update sistem karena adanya fitur yang diperbarui guna meningkatkan kualitas…
- Layanan Google Play Telah Berhenti, Begini Cara… Palingit.com - Pernah mendapat notifikasi “Layanan Google Play telah berhenti”? Jangan khawatir, ini memang menjadi permasalahan yang sering terjadi. Biasanya, kondisi HP yang kepenuhan memori ataupun error pada aplikasi menjadi…
- 3 Cara Melihat Kapasitas RAM HP Android dengan Mudah [100%… Palingit.com - Semakin hari varian spesifikasi yang ditawarkan beberapa vendor HP Android rasanya makin beragam saja. Entah itu dari segi performa, layar, baterai, ketahanan, kapasitas internal, dan fitur menarik lainnya.…
- Cara Update Whatsapp di Android, iOS, Windows & MacOS Palingit.com - Cara update whatsapp merupakan suatu hal yang perlu diketahui demi mengoptimalkan fitur dan kinerja wa di hp kita. WhatsApp merupakan salah satu aplikasi pesan instan yang paling populer…
- Mengatasi Error "The game installation requires a specific… Terkadang Windows ini akan memberhentikan Anda di dalam mengakses pengaturan resolusi layar. Akan tetapi, tidak perlu merasa khawatir karena saat ini banyak sekali cara untuk mengatasi permasalahan installation requires a…
- 7 Cara Atasi Error "Unfortunately, App has stopped" di… "Unfortunately App has stopped" masih menjadi salah satu momok bagi pengguna ponsel Realme. Tapi tidak perlu khawatir, ada cara mudah untuk mengatasi eror satu ini. Aplikasi yang tiba-tiba berhenti, stuck,…
- Cara Mengatasi Error "iTunes could not connect to this… Error iTunes could not connect to this iPhone kerap kali muncul ketika hendak menghubungkan iPhone ke komputer. Begini cara mengatasinya. iTunes merupakan bagian penting bagi para pengguna iPhone. Melalui software…
- 9 Cara Membersihkan RAM HP Xiaomi Biar Nggak Lemot Palingit.com - Produk Xiaomi memang terkenal dengan produk yang spesifikasinya tinggi. Entah dari segi prosesor maupun RAM yang ada. Hanya saja, sama seperti ponsel lain. Xiaomi juga terkadang mengalami masalah…
- Cara Mengatasi Error "DLL not found" atau "DLL is missing"… DLL not found missing menjadi salah satu pesan eror yang kerap kali muncul ketika menjalankan program komputer. Munculnya pesan eror ini pun kerap kali dibarengi dengan program yang langsung stuck…
- 4 Cara Mengatasi Aplikasi Tidak Terpasang yang Efektif Palingit.com - Kegagalan dalam menginstal aplikasi seringkali menjadi permasalahan tersendiri yang membuat pengguna bingung bagaimana cara untuk mengatasinya. Simak ulasan berikut ini mengenai beberapa rekomendasi cara mengatasi aplikasi tidak terpasang…
- Cara Mempercepat Download di Chrome untuk PC & Android Palingit.com - Internet jadi salah satu media yang paling mudah untuk mendapatkan konten berupa video, e-book, lagu, gambar dan lainnya. Untuk mempermudah proses unduh, pengguna biasanya menggunakan peramban Google Chrome.…
- Cara Mudah Mematikan HP Baterai Tanam Macet atau Hang [100%… Palingit.com - Mematikan HP Baterai Tanam - HP lagi nyaman dipakai tiba-tiba hang, tentu sangat menjengkelkan sekaligus panic mode on! Terlebih jika sedang ngerjain projek yang belum disimpan, sakit rasanya.…
- 6 Cara Mudah dan Cepat Mengecek Nomor Telkomsel palingit.com - Cara mengecek nomor telkomsel - Di zaman yang serba digital ini, setiap orang pasti memiliki setidaknya satu nomor telepon. Meskipun begitu, terkadang kita bisa lupa dengan nomor ponsel…
- 7 Cara Mengecek Kesehatan Baterai Oppo Palingit.com - Siapa yang pengguna HP Android Oppo sejak lama? Eits, jangan asal pakai-cas-pakai-cas, ya. Kamu perlu mengecek kesehatan baterai (battery health) secara berkala untuk tahu performa HP-mu. Butuh tutorial…
- Aplikasi Browsing Terbaik dan Tercepat untuk HP dan Laptop palingit.com - Aplikasi Browsing - Browsing adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan aktivitas menjelajahi atau mencari informasi di internet. Saat melakukan browsing, seseorang menggunakan perangkat seperti komputer atau smartphone yang…
- 5+ Cara Mengatasi Aplikasi Tidak Terpasang di Android [Trik… Palingit.com - Aplikasi Tidak Terpasang - Sejumlah HP Android sudah dipasangkan beberapa aplikasi bawaan guna mempermudah penggunanya, supaya tidak perlu mengunduh lagi. Namun, seiring berjalannya waktu aplikasi yang hanya itu-itu…
- 5 Rekomendasi HP Gaming 1 Juta Terbaik Palingit.com - HP gaming 1 juta - Game mobile banyak digemari baik oleh kalangan dewasa maupun anak-anak. Bahkan di zaman sekarang banyak anak-anak kecil yang sudah menginginkan ponsel hanya untuk…
- 7 Cara Mengatasi Video TikTok Tidak Ada Suara TikTok merupakan salah satu sosial media berbasis video dengan pengguna terbanyak saat ini. TikTok kerap digunakan untuk media refreshing karena banyak sekali video unik dan menarik yang menghibur. Sebagai pengguna,…
- Error "Cannot Install The Game Due to Missing Prerequisites" Aplikasi (apk) merupakan salah satu jenis format file aplikasi yang hanya bisa diinstal pada perangkat komputer. Sekaligus penyebab masalah Cannot Install Missing Prerequisites. Sebenarnya, untuk perangkat komputer sendiri juga sudah…
- 7+ Cara Membersihkan RAM HP Agar Tidak Lemot Lagi Palingit.com - Membersihkan RAM HP - Masalah yang sering dialami pengguna ponsel ialah lemot dan lag. Banyak faktor yang menyebabkan masalah ini, salah satunya yaitu RAM HP terlalu penuh. RAM…
- 5 Cara Mengatasi Tidak Bisa Mengirim dan Menerima SMS… Meskipun tidak lagi banyak digunakan, Anda pastinya panik ketika HP tiba-tba tidak bisa mengirim SMS berbayar. Tenang saja, begini cara mudah mengatasinya. Hadirnya berbagai pilihan instant messenger dan juga media…
- 12 Daftar Aplikasi Pembersih Android Terbaik dan Ringan Palingit.com - Pemeliharaan Android merupakan salah satu langkah yang harus kamu lakukan untuk menjaga kualitas ponsel. Download dan jalankan aplikasi pembersih Android terbaik dan ringan untuk menyingkirkan history, cache dan…
- Error "The game installer freezes or crashes" saat… Pada saat sedang asik bermain game atau menjalankan tugas yang sudah deadline, tiba-tiba 10 menit kemudian mengalami the game installer freezes or crashes. Ini menjadi salah satu hal sangat mengesalkan.…
- 4+ Cara Mengatasi Aplikasi Tidak Menanggapi, Terbukti… Palingit.com - Pernahkah aplikasi pada ponsel Anda tidak merespon saat digunakan? Kondisi ini sebenarnya cukup umum terjadi, dan biasanya bisa normal kembali setelah dibiarkan beberapa saat. Namun, akan lebih baik…